Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi memprediksi puncak libur Nataru pada 24 Desember 2025. Waka Komisi V DPR RI meminta antisipasi cuaca ekstrem dan kemacetan.
Polda Jabar siapkan Operasi Lodaya 2025 untuk amankan arus mudik. Dirlantas imbau pemudik waspada saat lalu lintas lancar, dan atur kecepatan berkendara.
Kawasan Puncak Bogor ramai di hari pertama libur panjang Kenaikan Yesus Kristus. Polisi catat sekitar 60 ribu kendaraan keluar dan masuk kawasan Puncak.
Terasering Panyaweuyan di Majalengka akan ditutup saat malam tahun baru. Jam operasional tetap normal, akses satu arah diterapkan untuk mengurangi kemacetan.