Perombakan atau reshuffle Kabinet Indonesia Maju baru saja dilakukan kemarin. Presiden Jokowi pun mengungkap peluang untuk kembali mereshuffle kabinetnya.
Kasus obesitas belakangan meningkat di Indonesia. Wamenkes menyebut sepanjang 2013 hingga 2018, terdapat peningkatan kasus mencapai lebih dari 5 persen.
Jumlah perokok anak dan remaja terus meningkat. Wamenkes menyoroti tingginya jumlah perokok anak yang mungkin meningkat di tahun 2030. Ini penyebabnya.
Wamenkes mengingatkan obesitas bisa berujung fatal, imbas komplikasi jantung, diabetes. Untuk usia dewasa, waspadai jika lingkar perut sudah sebesar ini.