Pemerintah melaporkan kasus baru COVID-19 hari ini terdata ada penambahan sebanyak 488 kasus dari 34 provinsi di RI. Provinsi yang paling banyak adalah DKI.
Pada hari terakhir 2022 ini, tercatat ada 488 kasus baru terkonfirmasi COVID-19 di Indonesia. Berikut adalah data di RI setelah PPKM dicabut Presiden Jokowi.
RSDC Wisma Atlet Kemayoran akan menghentikan operasional hari ini. Wisma Atlet menangani pasien Corona sejak Maret 2020, gelombang varian Delta hingga Omicron.