Presiden Korsel Yoon Suk Yeol ditangkap atas drama darurat militernya. Dia ditangkap setelah ratusan penyidik antikorupsi dan polisi menggerebek kediamannya.
Kasus penipuan modus jasa travel terjadi di kawasan Matraman, Jakarta Timur. Korban gagal berangkat liburan ke Bali setelah duitnya dibawa kabur pelaku.
Pemerintahan AS bersiap melakukan PHK massal pegawai federal jika negosiasi dengan Demokrat gagal. Penutupan pemerintah memasuki hari kelima tanpa tanda solusi.
Komite Investigasi Independen (IIC) menilai Federasi Sepakbola Malaysia (FAM) teledor dalam proses naturalisasi 7 pemain. Dokumen yang diserahkan tak otentik.