Gubernur Jateng Ahmad Luthfi gandeng Lemhanas untuk analisis ketahanan wilayah dan retret OPD. Kerja sama ini bertujuan tingkatkan daya dobrak pembangunan.
Kementan mengungkapkan harga beras di Jepang naik hingga 90%. Harga beras di Negeri Sakura tercatat sekitar 3.892 yen atau setara Rp 86.156 per kilogram.