detikTravel
Pemerintah Bali: Padahal Venue & Dana World Beach Game Sudah Disiapkan
Indonesia batal menggelar World Beach Game 2023. Sebagai tuan rumah, Bali mengklaim sudah menyiapkan venue dan juga anggaran.
Sabtu, 08 Jul 2023 20:17 WIB