Waketum Gerindra Habiburokhman menghadiri acara pernikahan putri dari Habib Rizieq Shihab, Syarifah Zahra Syihab. Dia mengaku sudah lapor ke Prabowo Subianto.
Eks Gubernur DKI Jakarta Anies menghadiri acara pernikahan putri Habib Rizieq Shihab, Syarifah Zahra Syihab. Kedatanganannya disambut oleh warga yang ada.
Percasi DKI Jakarta sukses pertahankan gelar juara umum di Kejurnas Catur 2025 dengan 14 medali. Ketua Umum Hardiyanto Kenneth berkomitmen tingkatkan prestasi.
UNDIP gelar kegiatan Penguatan Wawasan Kebangsaan bagi mahasiswa baru penerima beasiswa ADik, 6-8 November 2025, untuk membangun karakter dan tanggung jawab.
Putri Kusuma Wardani gagal ke semifinal Malaysia Masters 2024. Putri KW mesti mengakui keunggulan pemain Thailand Busanan Ongbamrungphan dalam duel tiga gim.