Jatim Park 2 di Kota Batu menawarkan wahana seru dan Batu Secret Zoo dengan lebih dari 100 jenis satwa. Edukasi dan interaksi langsung dengan hewan tersedia!
Seekor ular sanca 4 meter dievakuasi dari dalam kap mobil di Jalan Kaliurang, Ngaglik, Sleman. Insiden berawal sopir curiga bagian depannya seperti mengerem.
Ular sanca berukuran 4 meter membuat heboh warga di depan warung mie ayam Jl Kaliurang Km 10,5, Ngaglik, Sleman. Hewan melata itu ngumpet di kap mobil.