Produsen mobil listrik asal China, Neta, membantah informasi yang menyebutkan mereka membubarkan tim riset dan pengembangan karena faktor krisis keuangan.
Merek yang berbasis di Shanghai itu disebut-sebut telah membubarkan tim riset dan pengembangan (R&D), serta tak mampu membayar kewajibannya ke para vendor.
Pendekatan keras pemerintahan Trump dengan pemberlakuan tarif impor tinggi memicu tren penolakan: Kampanye boikot produk AS dari konsumen dan perusahaan meluas.