Piyu Padi mengkritik sistem ECL dalam royalti lagu. Ia menilai, jika pencipta membebaskan lagunya dimainkan namun tetap dikenakan royalti, hal itu tidak adil.
DPR dan pemerintah sepakat revisi UU Hak Cipta selesai dalam dua bulan untuk akhiri polemik royalti lagu. Tim perumus akan dibentuk untuk melibatkan musisi.
Polemik royalti musik di kafe Kota Malang memicu kekhawatiran pengusaha. Musisi lokal pun mengaku kaget dengan penerapan yang tidak transparan tersebut.
Anggota Komisi XIII DPR, Sugiat Santoso, menolak royalti lagu di pernikahan. Ia khawatir kebijakan ini akan menghambat regenerasi seniman di Indonesia.
Ebiet G. Ade dan Iwan Fals, dua musisi legendaris, berbagi pandangan berbeda tentang lagu mereka yang dinyanyikan ulang. Temukan perbedaan perspektif mereka!