detikNews
Mendes-PDT Ungkap Arahan Prabowo di Retret: Swasembada Pangan-Energi
Mendes-PDT mengungkap arahan Prabowo saat mengikuti kegiatan retret di Magelang. Dia mengatakan pengarahan fokus kepada swasembada pangan dan swasembada energi.
Senin, 28 Okt 2024 16:20 WIB