detikJatim
Rumuskan Perlindungan Siber, Puslitbang Polri Gelar Penelitian di Jombang
Puslitbang Polri melakukan penelitian kejahatan siber di Jombang. Tujuannya untuk merumuskan sistem pengamanan masyarakat dari ancaman digital.
Selasa, 22 Apr 2025 18:25 WIB