Seluruh objek wisata di Bantul sudah menerapkan kapasitas pengunjung 100 persen. Akan tetapi, jumlah kunjungan wisatanya justru mengalami penurunan hingga 20%.
Kapan libur sekolah lagi? Mulai Rabu (1/6/2022), ada tanggal merah bulan Juni 2022, lho. Selain itu, libur kenaikan kelas dijadwalkan Juni di sejumlah daerah.
Libur sekolah diperpanjang hingga Rabu (11/5/2022), sehingga siswa baru masuk pada Kamis (12/5/2022). Setelah masuk, sekolah pilih PTM atau PJJ? Ini infonya.