Pemkot Bandung luncurkan logo untuk peringatan ke-70 Konferensi Asia Afrika. Logo ini merepresentasikan semangat perjuangan Palestina dan kreativitas pemuda.
Pertamina Mandalika International Circuit siap menggelar GT World Challenge Asia pada 9-11 Mei 2025. Perbaikan sirkuit dikerjakan 100% oleh pekerja lokal.
Semifinal Piala Asia U-17 2025 akan digelar malam ini, mempertemukan Arab Saudi vs Korea Selatan dan Uzbekistan vs Korea Utara. Siapa yang akan melaju ke final?
Indonesia mendorong pariwisata berkelanjutan melalui investasi hijau dan ekonomi sirkular. Kemenparekraf meluncurkan pedoman investasi untuk menarik investor.
Indonesia menjadi negara Asia-Pasifik pertama menerima pedoman investasi pariwisata dari UN Tourism. Ini diharapkan menarik minat investor global ke Indonesia.