Jaksa menghadirkan mantan Komisaris Utama (Komut) Pertamina, Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, sebagai saksi kasus dugaan korupsi tata kelola minyak mentah.
Sepuluh mahasiswa FILKOM UB terpilih untuk Apple Developer Academy 2026. Mereka akan belajar di berbagai lokasi di Indonesia, mengembangkan talenta digital.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung pastikan layanan kesehatan gratis bagi korban banjir. Pemprov siap cegah penyakit leptospirosis dan normalisasi sungai.
KPK memeriksa Kasubdit Perizinan, Akreditasi, dan Bina Penyelenggaraan Haji Khusus di Ditjen PHU periode 2023-2024 terkait korupsi kuota haji tahun 2023-2024.