Pemkot Bogor menata Gang Roda 4 menjadi pusat kuliner unik, menggabungkan budaya lokal dan pendatang. Penataan ini melibatkan 11 pedagang dan fasilitas nyaman.
Ubi Cilembu diolah menjadi dessert unik bernama "ubee" oleh Andi Rahmat dan Arthur Tamnge. Sajian ini mengangkat potensi kuliner lokal ke pasar premium.
Presiden Prabowo menghadiri acara peringatan Hari Buruh Internasional (May Day) 2025. Banyak momen menarik dalam acara tersebut, salah satunya aksi presiden.
Aksi penipuan mengatasnamakan pejabat Pemkab Sukabumi kembali terjadi. Warga diimbau waspada dan melakukan konfirmasi sebelum memberikan informasi atau dana.
Bank milik Astra Financial dan WeLab yakni PT Bank Jasa Jakarta mengumumkan pergantian identitas baru menjadi menjadi PT Bank Saqu Indonesia atau Bank Saqu.