detikSulsel
Tim Hukum Ganjar-AMIN Ajukan Koreksi ke Bawaslu Terkait Kasus Sekda Takalar
Tim hukum Ganjar-Mahfud dan AMIN kompak datang bersamaan ke Bawaslu Sulsel mengajukan koreksi atas putusan Bawaslu Takalar terkait kasus Sekda Takalar.
Senin, 12 Feb 2024 17:43 WIB