Kasus chikungunya di Singapura meningkat dua kali lipat. Indonesia melaporkan penurunan, namun perlu waspada terhadap potensi kenaikan akibat musim hujan.
PT KAI Divre I Sumut menawarkan diskon hingga 25% untuk pemudik pada 7-17 Maret 2025. Pesan tiket melalui saluran resmi untuk perjalanan lebih terjangkau.
Menteri Ekonomi Kreatif Teuku Riefky Harsya mengungkap tiga tantangan utama dalam pengembangan ekonomi kreatif, termasuk akses pendanaan dan literasi keuangan.
Dinas Kesehatan Sumsel memperketat pintu masuk untuk mengantisipasi virus HMPV. Pelaku perjalanan akan diperiksa kesehatan untuk mencegah penyebaran virus.