Thailand memperkirakan ketegangan di wilayah Timur Tengah akan berpengaruh terhadap pariwisata di sana. Karena pasar Timur Tengah jadi pasar harapan tahun ini.
Festival Pacu Jalur menarik perhatian wisatawan, termasuk YouTuber Aisar Khaled. Ia merasa senang bisa menyaksikan langsung Pacu Jalur di Tepian Narosa.
Kapal yang membawa lebih dari 150 migran, sebagian besar dari Ethiopia, tenggelam di lepas pantai Yaman. Sedikitnya 68 orang tewas dan puluhan lainnya hilang.