Carina Citra Dewi Joe, peneliti asal Indonesia juga berperan dalam pembuatan vaksin AstraZeneca di Oxford University bersama Indra Rudiansyah. Ini kisahnya.
Di balik lonjakan kasus COVID-19 RI, varian Delta bertransmisi dalam durasi paparan amat singkat. Sebenarnya, orang dengan kondisi apa paling rentan terjangkit?
Capaian vaksinasi COVID-19 di Jawa Tengah (Jateng) baru mencapai 2,5 juta orang, masih jauh dari target 28,2 juta. Pemprov Jateng menggeser sentra vaksinasi.
Ilmuwan Inggris di balik penggarapan vaksin COVID-19 AstraZeneca, Dame Sarah Gilbert mendapat standing ovation di Lapangan Tengah ajang Wimbledon 2021.
Jumlah kasus COVID di Inggris meningkat tajam. Banyak dari mereka yang berakhir di rumah sakit adalah orang-orang yang memilih untuk tidak menerima vaksin.
Indra Rudiansyah bercerita ke Erick Thohir ia sempat memperkenalkan teknologi viral vector yang dipakai vaksin AstraZeneca ke Bio Farma namun diabaikan.
Seorang dokter mengunggah 4 foto rontgen paru-paru pasien COVID-19, satu di antaranya tidak divaksin. Ia menunjukkan perbedaan efek vaksin ke paru-paru.