Polri terus mendalami TPPU dan korupsi dana BOS pimpinan Ponpes Al-Zaytun, Panji Gumilang. Kini penyidik meminta 96 rekening terkait Panji Gumilang diblokir.
Sudah ada enam pejabat PG Kebongagung yang menjadi tersangka perintangan penyidikan. Namun, satu pejabat juga menjadi tersangka laka kerja tewaskan karyawan.
Menko Polhukam Mahfud Md meminta Bareskirm mempercepat proses dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) hingga korupsi yang diduga menjerat Panji Gumilang.