Walhi NTB kritik penerbitan Izin Pertambangan Rakyat, menyebutnya legitimasi eksploitasi ilegal. Mereka mendesak pemulihan lingkungan sebelum izin dikeluarkan.
Deputi Haris apresiasi UMM atas pusat pelatihan kerja luar negeri. Program ini siapkan lulusan SMK dan perguruan tinggi untuk bersaing di pasar global.
Kementerian PAN-RB menyusun Desain Besar Reformasi Birokrasi Nasional 2025-2045 untuk transformasi birokrasi jangka panjang menuju Indonesia Emas 2045.
Man City memulai Liga Inggris 2025/2026 dengan kemenangan 4-0 atas Wolverhampton. Tijjani Reijnders mencetak gol dan assist, membawa City ke puncak klasemen.
Bank Jateng akan menggelar Borobudur Marathon 2025 pada 16 November, diikuti 11.500 peserta dari 38 negara. Perputaran ekonomi diprediksi meningkat signifikan.
Emak-emak di Sampang terjatuh setelah hampir dijambret. Meski selamat, korban trauma. Polisi minta masyarakat waspada dan aktif melaporkan peristiwa kejahatan.