Deputi Gubernur BI terpilih, Thomas Djiwandono, menegaskan independensi BI tetap terjaga. Ia siap buktikan kinerjanya meski disorot latar belakang politiknya.
Polisi memanggil kiai ponpes di Gresik diduga melecehkan santriwati yang dititipkan ke ponpesnya. Santriwati berinisial CS sebelumnya jadi korban pencabulan.