PKS akan menggelar rapat Majelis Syuro untuk menentukan akan jadi koalisi atau oposisi Prabowo-Gibran. Pengamat politik memperkirakan PKS akan menjadi oposisi.
PKS akan menggelar rapat Majelis Syuro untuk menentukan sikap bergabung dengan pemerintahan Prabowo-Gibran atau oposisi. Partai Demokrat merespons hal itu.
Keberlanjutan program pertahanan dari pemerintahan Jokowi ke pemerintahan Prabowo adalah kunci dalam menjaga kedaulatan di tengah konflik Laut China Selatan.
Presiden terpilih Prabowo sempat meminta agar pihak yang tidak mau diajak kerja sama untuk tidak jadi pengganggu. Lantas siapa pengganggu yang dimaksud Prabowo?