Tertundanya imunisasi rutin selama pandemi menempatkan 25 juta anak di bawah ancaman polio, campak dan rubella. Paling banyak ditemukan di India dan Indonesia.
Gejolak yang terjadi di ibu kota Sri Lanka berakar pada kesengsaraan politik dan ekonomi. Berikut adalah isu-isu kunci pemicu kekacauan yang masih berlangsung.
Kaburnya Presiden Gotabaya Rajapaksa menandai perputaran nasib yang luar biasa bagi dinasti yang telah mendominasi politik Sri Lanka selama hampir dua dekade.