Panjiyoga menerangkan masa penangkapan dalam kasus narkoba tiga hari. Pihaknya akan menentukan status hukum Virgoun dan PA setelah pemeriksaan selesai.
Virgoun ditangkap polisi gegara mengonsumsi sabu pada Kamis (20/6) dini hari. Keluarga menduga penyebab Virgoun memakai sabu karena sedang banyak masalah.