detikSulsel
Penyerangan Napi ke Polisi di Lapas Nabire Diduga Dipicu Teriakan Provokatif
Sejumlah polisi terluka akibat serangan narapidana di Lapas Nabire, Papua. Penyerangan dipicu teriakan provokatif saat penyelidikan kaburnya 3 napi.
Sabtu, 10 Mei 2025 11:30 WIB