detikNews
Menkum Jamin Irjen Kementan Bakal Pensiun dari TNI
Menkum Supratman Andi Agtas mengatakan prajurit TNI aktif yang menjabat Irjen di Kementan akan pensiun. Supratman merujuk pada RUU TNI yang kini digodok.
Selasa, 18 Mar 2025 19:11 WIB