Eko Fitrianto dituntut penjara seumur hidup jaksa. Tuntutan itu karena Eko terbukti melakukan pembunuhan berencana dan memutilasi teman kerjanya di Jombang.
Mahkamah Agung Thailand menjatuhkan hukuman satu tahun penjara kepada mantan PM Thaksin Shinawatra atas korupsi. Thaksin langsung dijebloskan ke penjara.
Thaksin Shinwatra langsung dijebloskan ke penjara pada Selasa (9/9), tak lama setelah MA memerintahkan dia untuk menjalani masa hukuman satu tahun penjara.
Dalam wawancara eksklusif dengan BBC Persia, seorang tahanan menceritakan apa yang terjadi ketika rudal Israel menghancurkan penjara paling terkenal di Iran.
Mantan Gubernur Bengkulu Ridwan Mukti dijatuhi hukuman 2 tahun 6 bulan penjara karena korupsi pengelolaan perkebunan sawit, merugikan negara Rp 61,35 miliar.