detikBali
Kronologi Guru Asal Flores Timur Tewas Ditebas OPM di Yahukimo
Rosalina Sogen, guru asal Flores Timur, tewas ditebas OPM di Yahukimo. Insiden ini menimbulkan ketakutan di kalangan tenaga pendidik dan masyarakat setempat.
Senin, 24 Mar 2025 14:46 WIB