Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan Papua berpotensi untuk memproduksi bahan baku etanol seperti singkong dan tebu.
Prabowo Subianto mendorong penanaman kelapa sawit di Papua untuk swasembada energi dan pangan. Ini diharapkan dapat menghemat ratusan triliun dari impor BBM.
Gubernur Khofifah luncurkan RS KORPRI Pura Raharja di Jatim. Rumah sakit ini diharapkan jadi amal jariyah-meningkatkan pelayanan kesehatan secara profesional.
Pemerintah Jabar fokus mengembangkan Cirebon sebagai destinasi wisata budaya. Revitalisasi keraton dan penataan Trusmi jadi prioritas untuk menarik wisatawan.