Prabowo mendapatkan dukungan dari mantan komandannya, Subagyo HS. Subagyo bahkan menyiapkan kediamannya di Jogja sebagai rumah pemenangan di Pilpres 2024.
Ketum Gerindra Prabowo sowan ke mantan komandannya, Subagyo HS, di kediamannya di Yogyakarta. Subagyo menjadikan kediamannya sebagai rumah pemenangan Prabowo.
Sejumlah tokoh dari berbagai latar belakang bersilaturahmi Lebaran dengan Prabowo Subianto. Mantan jenderal polisi hingga mantan Ketua DPR RI menemui Prabowo.
Marzuki Alie, dan Jimly Asshiddiqie terlihat dalam pertemuan Wiranto dan Ketum Gerindra Prabowo Subianto. Momen pertemuan ini berada di kediaman Prabowo.
Waketum Gerindra Sugiono menjelaskan kedatangan Marzuki Alie dan Jimly Asshiddiqie di kediaman Prabowo. Kedua tokoh disebut aktif dalam kegiatan Gerindra.
Mantan Ketum Partai Hanura, Wiranto, menyambangi kediaman pribadi Ketum Gerindra Prabowo Subianto. Wiranto datang mengenakan baju putih-cokelat khas Gerindra.