Pengusaha teknologi Mike Lynch tewas dalam kecelakaan kapal pesiar di Sisilia. Istrinya, Angela, kini menghadapi tanggung jawab hukum dan duka mendalam.
Kapal yacht mewah yang ditumpangi taipan teknologi asal Inggris, Mike Lynch tenggelam dihantam tornado di perairan Sisilia, Italia. Berikut 5 faktanya: