KPK memanggil Kepala Bappeda Jawa Timur, Mohammad Yasin, terkait korupsi pengurusan dana hibah untuk kelompok masyarakat (pokmas) dari APBD Jatim 2019-2022.
Dokter Detektif atau Amira Farahnaz dipolisikan terkait pencemaran nama baik melalui ITE karena postingan 'Gerombolan Sirkus' hingga 'Ratu Flexing' ke polisi.
Kejari Muba melakukan penggeledahan di rumah mantan pegawai BPN Muba. Hasilnya petugas mengamankan beberapa berkas dan satu handphone, dan satu laptop.