Asisten pelatih PSM Makassar Ronald Fagundes mengaku bangga bisa membantu pekerjaan pelatih Bernardo Tavares usai memperpanjang kontrak hingga musim depan.
Pemain-pemain yang masuk skuad PSM Makassar di bawah asuhan Bernardo Tavares harus melalui proses seleksi dengan ketat tanpa terkecuali untuk pemain bintang.
Presiden Persiraja Banda Aceh Nazaruddin Dek Gam memilih Budiardjo Thalib sebagai pelatih kepala tim. Ia berharap Budiardjo bisa membawa Persiraja lolos Liga 1.