Polsek Tualang bersama Satkamling melaksanakan ronda malam di Kampung Perawang Barat untuk memastikan keamanan warga. Kegiatan ini mendukung Green Satkamling.
Polsek Neglasari menangkap pemilik toko kosmetik yang menjual obat terlarang atau daftar G di Neglasari, Kota Tangerang. Ratusan butir obat terlarang disita.
Pencurian terjadi di kantor di daerah Kalurahan Sardonoharjo, Ngaglik, Sleman. Polisi menyebut pelaku masuk menggunakan kunci alias tidak merusak pintu.
Pria berinisial W (29) kepergok saat sedang ingin mencuri celana dalam wanita di Ciputat, Tangerang Selatan. Pelaku kepergok pemilik rumah saat beraksi.
Polrestabes Surabaya menggerebek 34 orang diduga pesta seks sesama jenis di Hotel Midtown. Mereka kini diperiksa intensif terkait dugaan tindak asusila.