Dua eks Kepala Dinas PMD dan P3A di Muratara diperiksa Kejari Lubuklinggau. Mereka diperiksa terkait dugaan korupsi pengadaan Alat Pemadam Api Ringan (APAR).
Dalam konteks memerangi korupsi, sudah waktunya untuk mencari model lain yang mampu menumbuhkan efek jera. Sejauh ini, belum ada rumusan lain tentang efek jera.
Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas telah selesai diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Senin (1/9). Yaqut diperiksa selama 6 jam lebih