Menantu Habib Rizieq, Husein Alatas, hadir di tengah massa aksi 2309 yang menolak kenaikan harga BBM di Patung Kuda. Dia menyerukan untuk melawan pejabat korup.
Massa aksi 2309 turut membawa spanduk hingga kaos bernada kritikan. Salah satunya kaos bertuliskan 'usut tuntas KM 50' dengan latar gambar Rizieq Shihab.
Gerakan Nasional Pembela Rakyat (GNPR) menggelar aksi 2309 menolak kenaikan harga BBM di Patung Kuda, Jakarta Pusat. Emak-emak turun aksi sambil bawa panci.