detikNews
Polisi Tangkap 3 Remaja di Pancoran Jaksel yang Hendak Tawuran
Polisi menangkap tiga remaja berinisial IR, LH, dan MR yang diduga hendak tawuran di Gang Al-Muqorrobin, Pancoran, Jakarta Selatan (Jaksel).
Sabtu, 22 Okt 2022 16:34 WIB







































