Ditlantas Polda Jateng menyiapkan arus mudik Natal dan Tahun Baru. Para pemudik diminta waspadai jalur rawan banjir dan pembatasan kendaraan sumbu tiga.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit membuka kemungkinan Tol Fungsional Klaten-Prambanan dibuka 24 jam. Namun, dia meminta agar semuanya dipersiapkan secara matang.
PT Jasa Marga memberikan potongan tarif tol 10% untuk perjalanan Jakarta-Semarang selama libur Nataru 2024/2025. Berlaku untuk semua golongan kendaraan.