Pemkab Aceh Barat liburkan 37 sekolah akibat banjir setinggi 1 meter. Bupati Tarmizi berharap aktivitas belajar mengajar normal kembali pada 1 Desember.
Petugas Damkar Kabupaten Pekalongan diserang ular sanca sepanjang 7 meter hingga harus dilarikan ke RS. Khairuddin diserang saat berupaya melakban mulut sanca.
Puluhan rumah di pinggiran Sungai Babura, Medan, terendam banjir setinggi 1 meter akibat hujan deras. Warga mulai mengungsi barang berharga ke tempat aman.
Tanah longsor melanda Kecamatan Pagerwojo, Tulungagung, menutup jalur utama Tulungagung-Trenggalek. Tim gabungan berupaya membuka akses jalan yang terhalang.
"Selama ini ukurannya satu ukuran 60 meter. Dua kamar dan sebagainya. Dan rata-rata itu adanya tidak di perkotaan," kata Menteri PKP Maruarar Sirait atau Ara.