Danrem 044/Gapo Brigjen TNI Muhammad Thohir meninjau banjir yang terjadi di Desa Batu Gajah dan Desa Noman. ia berjanji memperbaiki jembatan yang putus.
Jembatan gantung yang akan memiliki panjang bentang sekitar 84 meter dan lebar 2 meter ini dibangun menggunakan dana APBN dengan nilai kontrak Rp 4,8 miliar.