detikNews
Rincian Gratifikasi Rp 23 M Eks Kepala Bea Cukai Jogja, Ada dari Irwan Mussry
Mantan Kepala Bea-Cukai Yogyakarta Eko Darmanto didakwa menerima gratifikasi sebesar Rp 23,5 miliar. Salah satunya diperoleh dari Irwan Mussry.
Selasa, 14 Mei 2024 14:20 WIB