Polisi akan memeriksa komika Pandji Pragiwaksono terkait dugaan penistaan agama dari materi stand up 'Mens Rea'. Pelaporan dilakukan oleh AMNU dan Muhammadiyah.
Dr Richard Lee diperiksa polisi hingga tengah malam dengan 73 pertanyaan terkait dugaan pelanggaran kesehatan. Pemeriksaan lanjutan akan dilakukan pekan depan.
Direktur promotor Mecimapro Melani jadi tersangka kasus penipuan dan penggelapan dana saat konser TWICE. Penahanannya diperpanjang hingga 7 November 2025.