ASEAN diimbau "bertindak berani" dalam mempercepat integrasi ekonomi regional karena tarif AS membuat sebagian besar dunia terperangkap di tengah perang dagang.
Paket stimulus tersebut antara lain, diskon transportasi, diskon tarif tol, tambahan bansos, Bantuan Subsidi Upah (BSU), dan perpanjangan diskon iuran JKK.
Karyawan yang memungut tarif parkir mahal atau ngepruk di tempat penitipan kendaraan Pelabuhan Kartini, Jepara, sudah dipecat setelah kasusnya jadi viral.
Kebijakan tarif impor Trump berdampak pada industri furnitur rotan Cirebon. Pengusaha resah, pembeli tunda pesanan, dan pertimbangkan pindah ke negara lain.