Lamine Yamal tak senang ditarik keluar jelang laga Barcelona vs Atalanta usai. Namun Hansi Flick telah memberikan penjelasan kepadanya soal keputusan tersebut.
Chelsea mengalahkan Leicester 1-0 di pekan ke-28 Liga Inggris musim ini. Kemenangan itu menjaga asa tim asuhan Enzo Maresca lolos ke Liga Champions musim depan.
Bernardo Tavares menekankan pentingnya pemain muda di Persebaya. Ia ingin mengembangkan tim secara bertahap, meski ada risiko dalam memilih pemain belia.
Joshua Zirkzee dikabarkan masuk daftar pemain yang akan dilepas MU pada bulan Januari. Zirkzee diharapkan bisa memuluskan jalan MU mendapatkan Victor Osimhen.
Persebaya Surabaya dan PSM Makassar bermain imbang 1-1 di Liga 1. Gol Flavio Silva dianulir setelah VAR. Persebaya kini memimpin klasemen dengan 18 poin.