detikNews
Polisi Olah TKP di Rumah Sekeluarga Tewas 'Mengering' di Kalideres
Labfor Polda Metro mendatangi rumah empat orang sekeluarga yang tewas 'mengering' di Kalideres, Jakarta Barat. Mereka melakukan olah TKP di lokasi.
Minggu, 13 Nov 2022 14:44 WIB







































