Ia meminta jajarannya untuk membentuk tracer untuk melaksanakan tracing sekaligus melaksanakan sosialisasi prokes, serta memastikan ketersediaan alat testing.
PM Israel, Naftali Bennett, mengumumkan bahwa setiap warga Israel yang berusia 60 tahun ke atas dan para nakes akan mendapatkan dosis keempat vaksin Corona.