Pengamat politik dari UNPAD Firman Manan menilai akan muncul kegaduhan di kubu PDIP andai Prabowo Subianto berjodoh dengan Gibran Rakabuming di Pilpres 2024.
DPC Gerindra Jakarta Timur mengusulkan Prabowo Subianto dan Gibrang Rakabuming Raka sebagai pasangan calon presiden dan calon wakil presiden di Pemilu 2024.
Kereta Cepat Jakarta-Bandung (Whoosh) ialah monumen keberhasilan pembangunan Jokowi. Utang proyek yang didukung China ini juga akan menjadi warisan Jokowi.