Studi terbaru mengungkap hubungan antara perubahan iklim dan wabah Black Death. Rute perdagangan Italia jadi faktor pemicu bencana besar di abad pertengahan.
Raja Charles III menunjukkan perhatian pada staf istana dengan tradisi hadiah Natal. Setiap tahun, ia memberikan kartu dan hadiah bertanda tangan langsung.
International Society of Blood Transfusion (ISBT) resmi mengakui 'Gwada negatif' sebagai golongan darah baru yang sangat langka. Lantas, dari mana asalnya?
Pegunungan Sanggabuana di Karawang menjadi habitat penting bagi macan tutul Jawa dan macan kumbang. Temuan survei menunjukkan 19 macan tutul eksis di sana.